Ingin cepat turunkan berat badan? Jika kamu mempunyai rencana untuk menghadiri pesta pernikahan teman dalam tiga hari kedepan, tetapi kamu sudah ketakutan bagaimana jika baju kamu tidak muat untuk kamu pakia. Lalu bagaimana cara menurunkan berat badan hanya dalam tiga hari? Jika kamu memang mengalami hal  seperti ini kamu tidak perlu panik, karena kamu bisa melakukan diet ala militer.

Walaupun namanya berbau militer, tetapi jenis diet ini termasuk diet yang aman untuk dilakuakn.      Diet militer mempunyai konsep mengatur menu yang tepat untuk tiga kali makan besar  dalam waktu tiga hari. Jika menginginkan hasil yang optimal, kamu harus tetap berpegang pada menu. Suplemen atau bumbu sangat dilarang. Untuk meningkatkan rasa makanan kamu hanya boleh menggunakan mustard, jus lemon, rempah-rempah, dan pemanis alami yang rendah kalori. Jadi walauapu hanya berlangsung selama tiga hari, tetapi diet ini akan meningkatkan metabolisme, membakar lemak, dan mengembalikan energi tubuh kamu.

Keuntungan lain dari diet ini adalah diet yang murah. Biasanya beberapa jenis diet memaksa orang yang menjalankannya mengeluarkan uang lebih karena makanan yang dianjurkan memiliki harga yang mahal ataupun banyaknya suplemen yang harus dikonsumsi. Dan ini sangat berbeda dengan diet militer, karena jenis diet ini menganjurkan mengonsumsi yang mempunyai harga lebih murah. Mau tahu bagaimana caranya? Yuk kita lihat sekarang.

Hari Pertama:

Sarapan:

  • Satu cangkir kopi hitam tanpa gula atau teh
  • Satu potong gandum atau roti cokelat dengan dua sendok selai kacang
  • Setengah jeruk

 

Makan siang:

  • Satu cangkir kopi hitam tanpa gula atau teh
  • Hanya satu potong roti gandum
  • Setengah cangkir tuna

 

Makan malam:

  • Tiga ons daging
  • Satu cangkir kacang hijau rebus
  • Satu apel
  • Setengah pisang
  • Satu cangkir vanilla ice cream

 

Hari Kedua:

Sarapan:

  • Satu potong roti gandum
  • Satu telur dimasak dengan baik
  • Setengah pisang

 

Makan siang:

  • Satu telur rebus
  • 5 cream crackers
  • Satu cangkir keju cottage

 

Makan malam:

  • Dua hot dog
  • Setengah cangkir wortel
  • Satu cangkir brokoli
  • Satu pisang
  • Setengah cangkir es krim vanili

 

Hari Ketiga:

Sarapan:

  • 5 cream crackers
  • Satu apel
  • Satu potong cheddar
  • Makan siang:
  • Satu potong roti gandum
  • Satu telur yang dimasak

Makan siang:

  • Sebutir telur rebus.
  • Sepotong roti panggang.

Makan malam:

  • Satu cangkir tuna
  • Setengah pisang
  • Satu cangkir vanilla ice cream

Intinya adalah seseorang diatur untuk mengonsumsi makanan dengan maksimum kalori sebanyak 1500 kal. Jadi kamu harus mengusahakan untuk konsisten selama tiga hari, jnagan menambah menu makanan, jangan ngemil, maka kamu bisa mendapat hasil yang memuaskan. Kamu juga bisa mengimbanginya dengan olahraga, seperti jalan kaki selama 30 menit setiap hari, tetapi jika tubuh kamu menjadi lemah kamu bisa mengurangi frekuensinya menjadi dua hari sekali.

 

 

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

10 Cara Untuk Tetap Tenang Di Lingkungan Yang Penuh Tekanan

Stres adalah bagian dari kehidupan. Kehidupan kita sehari-hari