Easy-Tips-To-Get-Beautiful-Legs

 

Selangkangan merupakan area yang mudah menghitam karena gesekan dari celana ketat, hal ini menjadi masalah bagian sebagian wanita.

 

Lalu bagaimana cara untuk memutihkan area selangkangan ini ? berikut ada dua cara yang dapat kamu lakukan agar area selangkangan kembali putih dan tetap sehat.

 

1. Basuh Area Selangkangan yang menghitam dengan Jeruk nipis dan Lemon

Jeruk nipis dan Lemon merupakan bahan alami yang sudah terkenal manfaatnya untuk mencerahkan kembali kulit yang menghitam, kamu bisa gunakan sari lemon dan bulir jeruk nipis untuk dibasuhkan serta scrubbing di area yang diinginkan tapi ingat ladies sari lemon dan jeruk nipis yang digunakan jangan sampai mengenai area kewanitaan karena air lemon bersifat asam. Lakukan perawatan ini 1-2 kali dalam seminggu agar dapat hasil yang maksimal.

 

2. Larutan Tawas

Tawas yang dilarutkan dapat kamu gunakan untuk mencerahkan kulit selangkangan yang menghitam. Larutkan tawas dengan air hangat kemudian rendam handuk kedalam larutan tawas lalu kompreskan handuk pada area yang diinginkan. Biasanya hasil baru terlihat setelah dua minggu perawatan ini.

 

Saat perawatan ini dilakukan ada beberapa hal yang harus diperhatikan ladies, pertama jangan gunakan krim pemutih dengan bahan kimia untuk menghindari terjadinya iritasi dan alergi. Hindari pemakaina celana yang ketat agar selangkanganmu tak menghitam akibat gesekan celana ini ladies.

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

Inilah Alasan Teknik Silk Press Akan Menjadi Sahabat Anda

Blowout itu keren. Sungguh menakjubkan bagaimana blowout yang