Walaupun bentuknya yang kecil dan juga imut, tetapi adanya komedo sangat mengganggu penampilan. Sama halnya seperti masalah kulit yang lainnya, masalah kulit yang satu ini juga bisa membuat wanita yang mengalaminya menjadi tidak percaya diri. Selain mengganggu, adanya komedo dapat membuat make up yang kita gunakan menjadi tidak menyatu dengan kulit. Jadi make up akan mudah luntur apalagi jika kita juga mempunyai wajah yang berminyak. Olah karena itu, adanya komedo tidak bisa disepelekan begitu saja dan harus segera diatasi. Jadi make up dapat menyatu dengan kulit secara sempurna. Sebenarnya hal yang harus kamu ketahui tentang komedo tidak hanya itu saja. Dan kamu juga harus menetahui tentang eberapa hal ini sebelum mengatasi masalah komedo. Inilah beberapa hal yang harus kamu ketahui tentang komedo, antara lain :

  1. Pengertian Komedo

Hal pertama yang harus kamu ketahui tentang komedo adalah apa sebenarnya pengertian komedo. Komed adalah bintik kecil berwarna hitam pada kulit yang biasanya tumbuh di area hidung. Komedo juga biasa disebut komedo terbuka karena sebelumnya adalah kumulan sebum berwarna putih. Yang karena interaksinya dengan udara membuatnya menjadi berwarna hitam. Komedo biasanya disebabkan karena akumulasi sebum dan kotoran yang menyumbat pori-pori. Walaupun komedo tidak sakit dan mempunyai bentuk yang kecil, tetapi komedo akan mengganggu penampilan kamu.

  1. Perbedaan Komedo Putih dan Hitam

Hal selanjutnya yang harus kamu ketahui tentang komedo adalah perbedaan antara komedo putih dan komedo hitam. Karena terdiri dari sebum yang mengandung unsur melanin, sehinga warnanya menjadi hitam. Sehingga komedo hitam akan lebih mengganggu penampilan kamu. selain itu, komedo hitam juga susah untuk dikeluarkan berbeda dengan komedo putih karena lebih menempel dan teksturnya yang lebih keras.

  1. Penyebab Munculnya Komedo

Hal selanjutnya yang harus kamu ketahui tentang komedo adalah penyebab munculnya komedo. Sebenarnya penyebab komedo putih dan komedo hitam hampir sama penyebabnya. Perbedaannya hanya karena komedo yang permukaannya terbuka dan terpapar udara akan menjadi hitam. Dan ini inilah beberapa penyebab munculnya komedo, antara lain ;

  • Makanan yang kamu konsumsi ternyata juga berpengaruh timbulnya komedo pada wajah. Makanan yang dapat memicu komedo adalah produk olahan susu.
  • Jika kamu malas membersihkan muka, hal ini juga dapat memicu timbulnya komdo pada wajah. Karena menggunakan make up dan terkena pousi udara, kamu harus rajin membersihkan wajah dua kai sehari. Sehingga kotoran tidak akan menumpuk pada wajah.
  • Perubahan hormon yang dapat meningkatkan produktivitas minyak pada kulit wajah.
  • Bahan jimia yang terkandung dalam kosmetik yang digunakan.
  • Faktor stres.
  • Karena polusi udara, seperti debu dan asap kendaraan bermotor.

Baca juga 5 Hal Ini Harus Diperhatikan Sebelum Membersihkan Wajah. Walaupun Sepele, Tapi Efeknya Besar

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

Praktik Terbaik untuk Memulai Bisnis Online yang Ramah Lingkungan

Kerangka praktik yang disengaja yang diadaptasi pada tahap