Business executive discussing with her client

 

Memiliki penampilan yang menarik tak harus berpoleskan makeup dan busana yang wah, perilaku dan gerak tubuh juga bisa mempengaruhi penampilanmu loh. Sebagian pria menyukai wanita yang kalem dan ramah meskipun tak berpoleskan makeup serta busana yang wah.

 

Salah satunya adalah kontak mata, yaps kontak mata saat berhadapan dengan orang lain bukan berarti kamu harus menatapnya secara berlebihan, menjaga kontak mata dengan baik saat berinteraksi dengan orang lain mampu membuatmu semakin menarik misalnya dilansir dari facetofeet.com, Jaga kontak mata yang stabil dengan orang yang kamu ajak bicara dengan presentase sekitar 50-60% untuk menatap matanya. Lihat ke arah lain saat kamu sedang berpikir.

 

Hal ini akan terlihat lebih natural dibandingkan menatap wajah seseorang saat kamu sedang berpikir. Orang yang menguasai teknik menjaga kontak mata dengan baik akan terlihat lebih confident dan in control, yang tentu saja sangat membantu jika kamu ingin terlihat lebih menarik.

 

Tapi jangan melakukan kontak mata secara intens ladies karena akan membuatmu terlihat aneh dan membuat lawan bicaramu menjadi ilffil. Berperilaku sopan dan baik merupakan salah satu poin besar untuk wanita cantik impian banyak pria.

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

Praktik Terbaik untuk Memulai Bisnis Online yang Ramah Lingkungan

Kerangka praktik yang disengaja yang diadaptasi pada tahap