Buat kamu yang mempunyai kelebihan bulu mata yang panjang, pasti tidak akan melupakan item makeup satu ini, yaitu maskara. Dengan maskara, bulu mata kamu akan lebih nyata dan terlihat lebih hidup sehingga dapat mempercantik mata kamu.

Buat kamu yang belum terbiasa menggunakan maskara jangan khawatir, berikut merupakan cara membuat bulu mata lentik maksimal sehingga dapat membuat wajahmu terlihat lebih awake dan ekspresif.

  1. Jangan menjepit bulu mata dengan sembarangan

cara-bulu-mata-lentik-1Bulu mata yang lentik sebenarnya kuncinya bukan di maskara yang dipakai harus curling mascara atau lainnya. Kuncinya adalah bagaimana cara jepit bulu mata. Kalau kamu punya penjepit bulu mata bagus macam curler shu uemura, bagus! Kalau tidak? nggak masalah juga. Karena yang lebih penting adalah bagaimana cara memakai penjepit bulu mata itu sendiri.

  1. Fokus pada akar dan pilih maskara waterproof

cara-bulu-mata-lentik-thumbMaskara waterproof memang mengandung lebih banyak wax yang membantu menahan curl lebih baik daripada maskara washable. Nah, cara pakainya juga diperhatikan. Fokus di area akar, atau sedekat mungkin dengan lash line. Kalau kebanyakan di ujung bulu mata, nanti malah berat dan curl-nya cepat lesu.

Untuk rekomendasi, maskara favorite adalah Max Factor Lash Effect Waterproof dan Maybeline Volum Express Turbo Boost. Selamat mencobanya, ladies.

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

Trik Makeup Tetap Kece Walaupun Menggunakan Masker

Bagi Sebagian orang, merias wajah saat ini dianggap