putihkan-gigi-dengan-instan-hanya-pakai-arang

 

Semua orang pasti ingin memiliki gigi putih cemerlang, memiliki gigi putih dapat membuat rasa percaya diri seseorang menjadi meningkat. Namun seiring waktu berjalan warna kulit semakin memudar dan menjadi semakin menguning sehingga membuat rasa percaya diri menjadi berkurang.

 

Gigi kusam dan kuning bisa disebabkan oleh berbagai macam penyebab, kebiasaan malas menggosok gigi dan mengonsumsi makanan atau minuman penyebab gigi menguning bisa menjadi salah satu penyebabnya seperti kebiasaan sering minum kopi atau teh juga bisa menyebabkan gigi kuning. Bagi yang merokok nikotin adalah musuh terbesar yang akan membuat gigi tampak kusam dan masih banyak lagi penyebab gigi jadi menguning.

 

Untuk menjaga kebersihan dan keputihan gigi tak  cukup hanya dengan menggosok gigi saja loh ladies, kamu perlu melakukan perawatan lain untuk mengembalikan warna gigi. Nah salah satu cara untuk membuat gigi menjadi putih kembali kamu bisa memanfaatkan arang. Hasil pembakaran dari kayu ini mampu menghilangkan noda kuning pada gigi.

 

Mau tau caranya ? Kamu cukup menghaluskan arang kayu dan gosokkan pada gigi yang kuning. Diamkan sejenak lalu bilas dengan air bersih sampai semua arang hilang dari mulut.

 

Tapi ingat jangan terlalu sering melakukan perawatan ini yaa ladies karen jika terlalu sering arang bisa mengikis gigimu dan dapat membuat gigimu menjadi tipis dan rusak.

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

4 Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami dan Alternatif Lainnya

Jerawat dapat tumbuh pada usia berapa pun. Sudah