Mendapatkan rambut yang sehat adalah impian semua orang. Untuk mendapatkannya tidak hanya rutin keramas dan menggunakan vitamin saja. Kamu juga harus secara rutin menggunakan hair mask atau masker rambut. Dengan menggunakan hair mask atau masker rambut secara rutin akan membuat rambut kamu lebih sehat. Tetapi jangan asal saat menggunakan hair mask. Untuk mendapatkan hasil yang sempurna, kamu harus mengaplikasikan hair mask dengan benar. Inilah beberapa cara yang tepat untuk mengaplikasikan hair mask, antara ain :
-
Mencuci Rambut
Cara pertama yang harus kamu lakukan untuk mengaplikasikan hair mask dengan benar adalah mencuci rambut terlebih dahulu. Agar hair mask dapat bekerja secara maksimal, maka kamu harus memastikan rambut dalam keadana bersih. Jadi sebelum menggunakan hair mask, akan lebih baik jika kamu mencuci rambut terlebih dahulu.
-
Mengaplikasikannya Saat Rambut Setengah Kering
Cara selanjutnya yang harus kamu lakukan untuk mengaplikasikan hair mask dengan benar adalah saat rambut setengah kering. jika kamu menggunakan hair mask saat rambut dalam keadaan basah, maka masker tidak bisa menempel sehingga tidak bisa menyerap dengan baik dalam rambut. Jadi kamu harus memastikan rambut setengah kering sebelum mengapikasikan hair mask. Jika sudah, kamu bisa mengaplikasikan masker pada rambut dengan menggunakan jari. Aplikasikan secara rata mulai dari akar rambut sampai ujung rambut. Saat mengaplikasikan masker, kamu juga bisa sambil memijatnya agar peredaran darah lancar.
-
Menyesuaikan dengan Jenis Rambut
Cara selanjutnya yang harus kamu lakukan untuk mengaplikasikan hair mask dengan benar adalah menyesuaikan dengan jenis rambut kamu. Sebelum menggunakan masker rambut, kamu harus memilih masker sesuai dengan jenis rambut kamu. Jadi hasil yang kamu dapatkankan pun akan maksimal. Karena jika kamu tidak menyesuaikan dengan jenis rambut kamu maka hasilnya pun juga tidak akan maksimal.
-
Menggunakan Handuk Hangat
Cara selanjutnya yang harus kamu lakukan untuk mengaplikasikan hair mask dengan benar adalah menggunakan handuk hangat. Agar penyerapan nutrisi lebih cepat, setelah mengaplikasikan hair mask kamu bisa membungkusnya dengan handuk hangat.
-
Mendiamkan Beberapa Saat
Cara selanjutnya yang harus kamu lakukan untuk mengaplikasikan hair mask dengan benar adalah mendiamkannya beberapa saat. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, kamu harus sabar menunggu.
-
Bilas dengan Air Hangat
Cara selanjutnya yang harus kamu lakukan untuk mengaplikasikan hair mask dengan benar adalah membilasnya dengan air hangat. Untuk hasil yang maksimal kamu bisa membilasnya dengan air hangat, dan untuk menutup kutikula, kamu bisa membilasnya lagi dengan air dingin.
Inilah cara yang benar untuk mengaplikasikan hair mask. Dengan begitu kamu akan mendapatkan hasil yang maksimal dan memuaskan.
Facebook Comments