Hampir semua wanita pasti pernah mengalami yang namnya bad hair day. Apalagi buat kamu yang lagi sibuk banget sehingga tidak punya waktu untuk merawat rambut. Saat masalah ini datang, kamu pasti akan pusing, bingung, pokoknya gak karua laah. Ditambah lagi kamu harus kerja ataupun punya acara penting saat itu juga. Kamu pasti tidak akan tampil percaya diri dan membuat kamu jadi minder. Apakah kamu mau hari kamu berantakan seperti itu hanya karena bad hair day? Pastinya gak mau kan. Tetapi kamu tidak perlu khawatir lagi mulai sekarang. Karena kamu bisa tetap tampil stylish dengan beberaap cara ini, antara lain :
-
Hair Tonic
Cara pertama yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi bad hair day dan tetap tampil stylish adalah dengan menggunakan hair tonic. Ini merupakan salah satu cara yang ampuh untuk mengatasi bad hair day. Kamu bisa menyemprotkan hair tonic menggunakan botol spray pada rambut. Setelah itu kamu bisa membow rambut sampai kering. Dan hasilnya pun tidak akan mengecewakan.
-
Menggunakan Bando atau Bandana
Cara selanjutnya yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi bad hair day dan tetap tampil stylish adalah dengan menggunakan bando atau bandana. Tujuan menggunakan bando atau bandana adalah untuk menyamarkan kondisi rambut kamu yang sedang tidak baik. Tetapi dengan menggunakan bando atau bandana juga akan membuat penampilan kamu lebih menarik. Tetapi kamu harus tetap menyesuaikan ando atau bandana yang kamu pakai denbgan pakaian yang kamu kenakan.
-
Mengikat Rambut
Cara selanjutnya yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi bad hair day dan tetap tampil stylish adalah dengan mengikat rambut. Untuk menyembunyikan keadaan rambut kamu yang sedang tidak baik, kamu bisa mengikat rambut kamu. dengan begitu tidak akan ada yang tahu jika kamu7 sedang mengalami bad hair day. Penampilan kamu juga akan terlihat lebih rapi dan segar.
-
Menggunakan Model hair Bun
Cara selanjutnya yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi bad hair day dan tetap tampil stylish adalah dengan menggunakan model hair bun. Dengan mnggunakan model ini, masalah rambut kamu tidak akan terlihat. Kamu bisa menggunakan model rambut ini untuk menghadiri acara yang santai ataupun formal.
-
Menggunakan Topi
Cara selanjutnya yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi bad hair day dan tetap tampil stylish adalah dengan menggunakan topi. Jika kamu melakukan aktivitas outdoor, kamu bisa menggunakan topi untuk menutupi rambut kamu yang sedang bermasalah. Kamu bisa memilih topi yang sesuai dengan aktivitas dan gaya kamu.
Facebook Comments